Selamat Ulang Tahun Ke-5, Linimasa Sayang!


Tulisan ini dibuat dan diunggah sehari sebelum ulang tahun ke-5 Linimasa yang jatuh pada tanggal 24 Agustus 2019. Memang, hari Jumat ini bukan giliran saya yang menulis. Namun hari Kamis kemarin saya masih diterpa kelelahan luar biasa setelah menghabiskan sepekan sebelumnya hiking di luar kota. Akhirnya baru kesampaian menulis sekarang, setelah selesai meeting proyek pekerjaan,… Baca Selengkapnya

Selamat Ulang Tahun


Happy birthday! Selamat ulang tahun! Siapa yang ulang tahun hari ini? Banyak. Sebagian besar saya nggak tahu. Dan mungkin nggak kenal juga. Tapi pasti ada yang ulang tahun hari ini. Lha wong setiap hari pasti ada saja manusia baru yang dilahirkan ke dunia. Peristiwa ini terjadi juga persis setahun, satu dekade, satu abad dan beribu-ribu… Baca Selengkapnya